proposal kria kayu


PROPOSAL



PENGADAAN  PERALATAN
 KOMPETENSI  KEAHLIAN
DESAIN  DAN  PRODUKSI  KRIYA  KAYU
SMK NEGERI 1 SAJINGAN BESAR
TAHUN  2011







 











PEMERINTAH KABUPATEN SAMBAS

DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 SAJINGAN BESAR
JL. Raya Keranji No 17 Kaliau’ Sajingan Besar
Sambas Kalimantan Barat

IDENTITAS SEKOLAH


Nama Sekolah
:
SMK Negeri 1 Sajingan Besar
NSS
:
401610109010
Tahun Berdiri
:
2004
Luas Tanah
:
10.000 M2
Luas Bagunan
:
829,25 M2
Alamat
:
Jalan Raya keranji No 17 Kaliau’ 
Kecamatan Sajingan Besar

Kabupaten
:
Sambas
Provinsi
:
Kalimantan Barat

Kompetensi Keahlian
:
1.      Desain Dan Produksi Kriya Kayu
2.      Multimedia
3.      Rekayasa Perangkat Lunak
4.      Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian
5.      Agribisnis Tanaman Pangan dan Hortikultura
Email
:
smk1sajingan@yahoo.com.sg






HALAMAN PENGESAHAN




P R O P O S A L




PENGADAAN PERALATAN
 KOMPETENSI KEAHLIAN
 DESAIN DAN PRODUKSI KRIYA KAYU
SMK NEGERI 1 SAJINGAN BESAR
TAHUN 2011






Disetujui oleh:
Diajukan oleh:
An.
Kepala Dinas Pendidikan Kab. Sambas
Kepala SMK Negeri 1

Kabid Pendidikan Menengah
Sajingan Besar







AL AMRUZI. MZ, S.Pd



INDRO WIRETNO, S.Pd

Nip. 19580306 198303 1 014
Nip. 19680318 200502 1 003



kATA PENGANTAR


 


   
Puji Syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas tersusunnya Proposal “ Pengadaan Peralatan Kompetensi Keahlian Desain Dan Produksi Kriya Kayu Tahun 2011 ” sesuai dengan harapan kami.
Proposal ini disusun berdasarkan situasi kondisi dan keperluan sekolah dalam menyelenggarakan Pendidikan, terutama dalam Usaha sekolah untuk menarik minat siswa  dan menambah ketrampilan siswa dalam mengusai ilmu pengetahuan dimana SMK Negeri 1 Sajingan Besar sampai saat sekarang  belum mempunyai peralatan yang cukup memadai untuk kompetensi Desain dan Produksi Kriya Kayu.
Melalui pengajuan proposal ini, kami berusaha mengupayakan penambahan peralatan praktik untuk memenuhi kewajiban sebagai lembaga penyelenggara pendidikan sehingga dapat meningkatkan kemampuan ketrampilan dan  memudahkan siswa dalam belajar/praktik  yang akhirnya nanti lulusan SMK Negeri 1 Sajingan Besar dapat menguasai  Desain dan Produksi Kriya Kayu dan memiliki kecakapan hidup, siap memasuki dunia kerja dan mampu bersaing untuk menciptakan lapangan kerja yang kompetitif.
Akhirnya dengan penuh harapan, semoga proposal ini memenuhi kriteria yang ditentukan untuk mendapatkan Bantuan Peralatan Kompetensi Keahlian Desain dan Produksi Kriya Kayu.
Terima kasih

Sajingan Besar, 16 Mei 2011
Team Penyusun

                                    DAFTAR  ISI


HALAMAN SAMPUL

IDENTITAS SEKOLAH

HALAMAN PENGESAHAN

KATA PENGANTAR


BAB I     PENDAHULUAN
A.      Latar Belakang
B.      Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran


BAB II    POTENSI DAN PROGRAM YANG AKAN DIKEMBANGKAN
A.      Analisa SWOT
B.      Faktor – faktor  Penentu Keberhasilan
C.      Dukungan Pemerintah dan Masyarakat


BAB III  ANALISIS SUMBER DAYA ( PROFIL SEKOLAH )
A.      Bangunan dan Infrastruktur
B.      Perabot Ruang Pembelajaran
C.      Peralatan
D.     Peralatan yang Diusulkan
E.      Tenaga Pendidik (Guru) dan Staf Tata Usaha
F.      Siswa, Kelas (Rombongan Belajar)


BAB IV  PENDANAAN
A.      APBD
B.      APBN
C.      Komite Sekolah
D.     Dana Operasional


BAB V   PENUTUP

Lampiran:
1.      Profil Sekolah
2.      Nomor Rekening Sekolah
3.      Format 8355


Pendahuluan


 



A.      Latar Belakang
Sekolah adalah Unit Pelaksana Teknis (UPT) dari Kebijakan Pemerintah dalam Bidang Pendidikan. Khususnya dalam misi mencerdaskan kehidupan bangsa. Untuk mencapai misi tersebut perlu dirumuskan kegiatan-kegiatan yang disusun dalam bentuk program-program kerja, baik jangka pendek maupun jangka panjang.
Program-program kerja yang sudah dibuat oleh pihak Sekolah, pelaksanaan dan keberhasilannya sangat tergantung pada kualitas SDM, kemampuan manajerial, pendanaan yang cukup dan fasilitas sarana prasarana yang memadahi. Sebaliknya, sebaik apapun program yang ada tanpa didukung oleh dana, fasilitas dan SDM maka kelancaran pelaksanaan program tidak akan berjalan dengan baik.
Pada tahun 2005,  2006, 2007, 2008, 2009 dan 2010 sudah banyak upaya Pemerintah dalam memajukan Sekolah Menengah Kejuruan, terutama disalurkannya berbagai program yang dirasakan sangat membantu Sekolah untuk melaksanakan beberapa komponen yang ada dalam program Sekolah.
Pada tahun 2011 SMK Negeri 1 Sajingan Besar, sangat memerlukan adanya pengadan peralatan Kompetensi Keahlian Desain Dan Produksi Kriya Kayu.
Kami sangat berharap, SMK Negeri 1 Sajingan Besar diberikan kepercayaan untuk mengelola dana bantuan Program Pengadaan peralatan Kompetensi Keahlian Desain Dan Produksi Kriya Kayu.
B.      Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran
1).       Visi :
” MENJADI LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PELATIHAN YANG MENGHASILKAN LULUSAN BERBUDI PEKERTI LUHUR, MANDIRI BERIPTEK DAN KOMPETEN dibidangnya ”
2).                 Misi :
1.      Melaksanakan kegiatan kewirausahaan
2.      Meningkatkan penguasaan Bahasa Inggris di lingkungan sekolah
3.      Meningkatkan semangat keunggulan kreatif dan inovatif
4.      Melaksanakan kegiatan keagamaan dan ekstrakurikuler
5.      Melaksanakan pengajaran yang berbasis kompetensi keahlian
3).       Tujuan :
 Adapun secara operasional tujuan yang akan dicapai oleh SMK Negeri 1 Sajingan Besar pada tahun 2011 - 2012 meliputi :
1.      Terciptannya lingkungan sekolah yang bersih, nyaman dan kondusif untuk belajar.
2.      Peningkatan kelengkapan sarana dan prasarana menuju keadaan pembelajaran yang ideal. 
3.      Peningkatan kegiatan ekstra kurikuler yang efektif, efisien, berdaya guna untuk menumbuh kembangkan potensi diri siswa.
4.      Terciptanya hubungan yang harmonis dan dinamis antar warga sekolah dan masyarakat.
5.      Tercapainya visi dan misi Kompetensi Keahlian Desain Dan Produksi Kriya Kayu.
4).       Sasaran :
1.          Siswa memiliki Basic Skill Kriya Kayu.
2.          Siswa menguasai Kompetensi Keahlian Desain Dan Produksi Kriya Kayu.
3.          Menjadikan Keahlian desain dan produksi kriya sebagai Profesi.
4.         Siswa mampu membuat produk yang berorientasi pada nilai jual.
5.          Siswa mampu bersaing di dunia kerja.
6.          Siswa mampu berwiraswasta secara mandiri.
 

POTENSI DAN PROGRAM
YANG AKAN DIKEMBANGKAN


 


Sesuai dengan rencana strategis Pemerintah Kabupaten Sambas khususnya Kecamatan Sajingan Besar yang berbatasan langsung dengan Negara tetangga (Malaysia) akan dikembangkan menjadi Otorita Kawasan Terpadu Mandiri (KTM) di  Sajingan Besar, dimana yang menjadi sasaran yaitu  bidang pertanian / perkebunan, industri pariwisata, dan seni kerajinan yang nantinya akan menyerap tenaga kerja yang terampil.
Untuk mempersiapkan rencana Pemerintah Kabupaten Sambas khususnya Kecamatan Sajingan Besar, maka dikembangkan / didirikan SMK Negeri 1 Sajingan Besar dengan Bidang Kompetensi Keahlian Desain Dan Produksi Kriya Kayu.
A.      Analisa SWOT
1).    Analisa Lingkungan Internal
1.  Kekuatan
a.       Semua tenaga guru Produktif dan Guru penunjang berpendidikan S1 dan memiliki kualifikasi sesuai bidangnya.
b.      Team work cukup solid dan komunikasi sangat baik.
c.       Sumber daya alam yang sangat potensial.
d.      Kerja sama dengan komite sekolah berjalan sangat baik
e.       Lertak sekolah berbatasan langsung dengan Negara Malaysia.

f.        Hasil Desain dan Produksi  Kriya Kayu dapat dipasarkan di dalam dan di luar negeri.
g.       Fasilitas listrik PLN cukup memadai
2.  Kelemahan
a.       Alokasi dana operasional praktik dan diklat terbatas dan penggalangan dana dari orang tua masih dirasakan sangat kurang.
b.      Fasilitas Alat Praktik Desain dan Produksi Kriya  sangat terbatas.
c.       Lingkungan sekolah, perlu pengembangan (lahan, gedung, dan fasilitas lainnya).
d.      Fasilitas Bengkel Kerja belum memenuhi standar.
2).    Analisis Lingkungan Eksternal
1.   Peluang
a.       Kondisi sosial politik  dan keamanan relatif stabil.
b.      Adanya peluang kerja sama dengan dunia usaha / industri dan instansi yang relevan untuk peningkatan kualitas SDM.
c.       Adanya dukungan dari instansi lain (LPMP) terutama dalam pengembangan dan peningkatan manajemen dan mutu sekolah.
d.      Hubungan dengan instansi vertikal di tingkat Kecamatan, Kabupaten dan Provinsi cukup baik.
e.       Adanya peluang untuk mengajukan proposal kegiatan dengan alokasi dana yang cukup memadai.
f.        Adanya peluang untuk memasarkan hasil Lulusan dan Produk Kriya Kayu Di dalam Negeri dan Luar Negeri.
g.       Adanya kemungkinan penambahan guru, tenaga administrasi, gedung dan fasilitas dari pemerintah daerah maupun pemerintah pusat.
2.   Tantangan
a.       Permintaan pasar hasil produk kria kayu sangat besar.
b.      Persaingan dunia kerja sangat ketat.
c.       Tuntutan inovasi dan kreatifitas kria kayu  sangat tinggi.
d.      Banyaknya sumber alam yang tidak terolah secara maksimal.
e.       Ketatnya persaingan hasil produksi dan pemasaran hasil produk kria kayu.
B.      Faktor-faktor Penentu Keberhasilan
1.      Kurikulum / PBM, tersedianya kurikulum, rencana pembelajaran, dan pelaksanaan PBM yang berbasis kompetensi dan mengacu pada 4 pilar pembelajaran (learning to know, learning to do, learning to be, dan learning to life together).
2.      Organisasi dan manajemen, adanya struktur organisasi dan manajemen yang efektif dan efisien serta birokrasi yang praktis didukung oleh sistem informasi manajemen yang handal.
3.      Ketenagaan, tersedianya sumber daya manusia yang profesional dengan komitmen yang tinggi.
4.      Peserta didik / siswa, adanya peserta didik / siswa yang memiliki pengetahuan, keterampilan, sikap dan perilaku ( kompetensi ) yang sesuai dengan kebutuhan    Du / Di.
5.      Peran serta Masyarakat, adanya masyarakat yang selalu berperan serta dalam pengembangan dan peningkatan kualitas tamatan SMK serta pembiayaan penyelenggaraan pendidikan.
6.      Lingkungan Budaya Sekolah, adanya lingkungan sekolah yang asri, yang memperhatikan keharmonisan komponen lingkungannya.
7.      Sarana dan prasarana, ketersediaan ruang dan fasilitas yang memadai akan mempercepat ketercapaian tujuan pendidikan dan pelatihan.
C.      Dukungan Pemerintah dan Masyarakat
Dukungan Pemerintah dan Masyarakat sangat baik sekali dalam bentuk moril maupun material. Dalam bentuk moril adanya kebijakan dan program pemerintah daerah yang berindikasi sangat mementingkan dunia pendidikan serta masyarakat setempat sangat mendukung keberadaan SMK Negeri 1 Sajingan Besar, sehingga sampai sangat ini kegiatan proses belajar mengajar dapat berjalan dengan aman dan lancar.
Sedangkan dukungan material dapat terlihat pada pendanaan yang di alokasikan pemerintah daerah dan komite sekolah (dapat dilihat pada pendanaan dan sumber dana).
Pada hakekatnya keberadaan SMK Negeri 1 Sajingan Besar dengan Kompetensi Keahlian Desain dan Produksi Kriya Kayu di Kecamatan Sajingan Besar sangat di dukung oleh berbagai pihak terutama  Pemerintah Daerah dan Masyarakat setempat.

ANALISIS  SUMBER  DAYA
                        ( PROFIL  SEKOLAH )


 


A.            Bangunan dan Infrastruktur
Bangunan dan infrastruktur yang sudah ada di SMK Negeri 1 Sajingan Besar adalah :
NO
JENIS BANGUNAN
JUMLAH
UKURAN
1
Ruang Teori
3 Ruang
9 x 7
2
Ruang Guru
1 Ruang
6 x 7
3
Ruang Kepala Sekolah
1 Ruang
4 x 7
4
Ruang Tata Laksana
1 Ruang
5 x 7
5
Ruang OSIS
1 Ruang
3 X 7
6
Ruang Praktek Kriya Kayu
1 Ruang
26 x 7
7
Perumahan Guru
3 Pintu
18 x 6
8
Asrama siswa
1 Ruang
17 x 8
9
Ruang Mesin Diesel
1 Ruang
2,5 x 2,5
10
WC Siswa
4 Buah
1,5 x 4
11
WC Guru
2 Buah
4,25 x 3
12
WC  Ruang Kepala Sekolah
1 Buah
4 x 2,5
13
Dapur
1 Ruang
1,5 x 4


B.            Perabot Ruang Pembelajaran
Perabot ruang pembelajaran yang sudah ada di SMK Negeri 1 Sajingan Besar    adalah :
NO
NAMA PERABOT
JUMLAH
KONDISI
1
Meja Pimpinan
1 Buah
Baik
2
Kursi Pimpinan
1 Buah
Baik
3
Kursi / Meja Tamu
1 Set
Baik
4
Kursi Siswa
100 Buah
Baik
5
Meja Siswa
100 Buah
Baik
6
Filing Kabinet
1 Buah
Baik
7
Lemari Buku
7 Buah
Baik
8
Kursi Guru
15 Buah
Baik
9
Meja Guru
15 Buah
Baik


C.            Peralatan
Peralatan yang dimiliki Program Keahlian Desain dan Produksi Kriya dan sudah ada di SMK Negeri 1 Sajingan Besar  adalah :
NO
NAMA PERALATAN
JUMLAH
KONDISI
1.
Mesin bor duduk
2 buah
Baik
2.
Mesin Ketam tangan
1 buah
Baik
3.
Mesin bor tangan
2 buah
Baik
4.
Gergaji tangan
2 buah
Baik
5.
Palu besi
2 buah
Baik
6.
Pahat
2 set
Baik
7.
Pahat bubut
1 set
Baik
8.
Pisau Raut
2 set
Rusak
9.
Gergaji skrol tangan
2 buah
Baik
10.
Gergaji mesin
1 buah
Rusak
11.
Mesin profil
1 buah
Baik
12.
Mistar baja
2 buah
Baik
13.
Meteran ( 5 meter )
2 buah
Baik
14.
Klem F
2 buah
Baik
15.
Mesin gerinda
1  buah
Baik
16.
Kapak
2 buah
Baik
17.
Batu asah
1 buah
Baik
18.
Bor engkol
1 buah
Rusak

                  
D.           Peralatan Yang Diusulkan
Peralatan yang diusulkan Program Keahlian Desain dan Produksi Kriya dan sudah ada di SMK Negeri 1 Sajingan Besar  adalah :
NO
NAMA PERALATAN
JUMLAH
HARGA SATUAN
JUMLAH
I
Gambar Teknik



1
Penggaris mika pendek ( 30 cm )
12 Buah
3.000
36.000,-
2
Penggaris mika pendek ( 60 cm )
12 Buah
7.000
84.000,-
3
Penggaris mika pendek ( 100 cm )
12 Buah
10.000
120.000,-
4
Penggaris T square
12 Buah
10.000
120.000,-
5
Busur derajat
12 Buah
7.000
84.000,-
6
Sablon huruf Ellips
12 Buah
20.000
240.000,-
7
Sablon huruf lingkaran
12 Buah
20.000
240.000,-
8
Sablon huruf persegi
12 Buah
20.000
240.000,-
9
Teken Mal (french curves)
12 Buah
20.000
240.000,-
10
Meja gambar A3
12 Buah
200.000
2.400.000,-
11
Meja gambar A2
12 Buah
300.000
3.600.000,-
12
Isi Pensil Mekanik
12 buah
5.000
60.000,-
13
Rapido gragh set
12 set
400.000
4.800.000,-
14
Jangka dan busur
12 buah
50.000
600.000,-
15
Trek Pen / pensil gambar mekanik
12 lusin
40.000
480.000,-
16
Kertas gambar padalarang
12 rim
300.000
3.600.000,-
17
Kertas kalkir 80 gram
12 tabung
100.000
1.200.000,-
18
Drawing board
2 buah
10.000.000
20.000.000,-
19
Penjepit kertas
12 set
7.000
84.000,-
20
Pemotong kertas meja A3
1 buah
1.000.000
2.000.000,-
Jumlah
40.228.000,-
II
Kerja Bangku dan Kerja Mesin



1
Pahat kayu
10 set
400.000
4.000.000,-
2
Ketam tangan baja
10 set
100.000
1.000.000,-
3
Pahat ukir
10 buah
500.000
5.000.000,-
4
Gergaji tangan potong
10 buah
40.000
400.000,-
5
Gergaji tangan belah
10 buah
40.000
400.000,-
6
Gergaji punggung
10 buah
40.000
400.000,-
7
Kikir
10 buah
5.000
50.000,-
8
Tang Pemotong
3 buah
30.000
90.000,-
9
Tang Pencabut
3 buah
30.000
90.000,-
10
Kakak tua
3 buah
30.000
90.000,-
11
Penguak gergaji
4  buah
10.000
40.000,-
12
Penusuk
4  buah
10.000
40.000,-
13
Meteran 5 meter
10 buah
20.000
200.000,-
14
Kapak
3 buah
50.000
150.000,-
15
Siku-siku
10 buah
30.000
300.000,-
16
Mistar baja 60 cm
10 buah
20.000
200.000,-
17
Klam F
10 buah
300.000
3.000.000,-
18
Klam C
10 buah
100.000
1.000.000,-
19
Bor Engkol
10 buah
90.000
900.000,-
20
Bor dada
10 buah
90.000
900.000,-
21
Gawang gergaji triplek
10  buah
30.000
300.000,-
22
Mata bor, spiral, sayap,PNN
4 set
300.000
1.200.000,-
23
Gunting kertas/gunting kain
10 buah
30.000
300.000,-
24
Pisau raut
10 set
100.000
1.000.000,-
25
Palu besi
10 buah
30.000
300.000,-
26
Palu kayu
10 buah
15.000
150.000,-
27
Palu karet
10 buah
30.000
300.000,-
28
Batu asah
10 buah
40.000
400.000,-
29
Perusut
10 buah
20.000
300.000,-
30
Obeng Plus dan Min
10 set
400.000
4.000.000,-
31
Circular saw
2 unit
1.000.000
2.000.000,-
32
Mesin amplas lingkaran
2 unit
1.000.000
2.000.000,-
33
Scroll saw
2 unit
1.000.000
2.000.000,-
34
Radial ARM saw
2 unit
1.000.000
2.000.000,-
35
Mesin bor
3 unit
500.000
1.500.000,-
36
Mesin ketam kombinasi
2 Unit
1.000.000
2.000.000,-
37
Gergaji potong dengan meja penjepit
1 unit
2.000.000
2.000.000,-
38
Mesin Jigsaw
2 unit
1.000.000
2.000.000,-
39
Water pas
10 buah
30.000
300.000,-
40
Mesin ampelas penghalus (orbital sander)
2 buah
1.000.000
2.000.000,-
41
Mesin bubut
1 unit
30.000.000
30.000.000,-
42
Mesin Profil
2 unit
1.000.000
2.000.000,-
43
Mesin gergaji pita tangan
2 unit
1.000.000
2.000.000,-
44
Mesin gerinda
2 unit
500.000
1.000.000,-
45
Ragum
4 unit
500.000
2.000.000,-
46
Kompresor lengkap
2 unit
3.000.000
6.000.000,-
47
Rauter
4 unit
600.000
2.400.000,-
48
Bor listrik
4 unit
500.000
2.000.000,-
49
Ketam konkaf
10 buah
50.000
500.000,-
50
Lot
10 buah
20.000
200.000,-
51
Laptop  Pentium corei5
2 unit
10.000.000
20.000.000,-
52
LCD Proyektor
1 unit
10.000.000
10.000.000,-
53
Printer all in one
1 unit
1.000.000
1.000.000,-
54
Printer A3
1 unit
2.000.000
2.000.000,-
55
Meja guru
2 buah
400.000
800.000,-
56
Kursi guru
2 buah
200.000
400.000,-
57
Filing Kabinet
2 buah
500.000
1.000.000,-
58
Flashdisk 8GB
2 buah
200.000
400.000,-
59
External Hardisk 320GB
2 buah
700.000
1.400.000,-
60
Kipas angin
2 buah
500.000
1.000.000,-
Jumlah
130.400.000,-
Jumlah total  I + II
170.628.000,-




E.            Tenaga Pendidik (Guru) dan Staf Tata Usaha
Tenaga pendidik (Guru) dan Staf Tata Usaha yang tersedia pada Program Keahlian Desain dan Produksi Kriya dan sudah ada di SMK Negeri 1 Sajingan Besar  adalah :
NO
STATUS
JUMLAH GURU
Tata Usaha
1
PNS
9
-
2
Honor
2
1
Jumlah
11
1

F.            Siswa, Kelas (Rombongan Belajar)
No
BIDANG STUDI KEAHLIAN
Tingkat I
Tingkat II
Tingkat III
JUMLAH
L
P
L
P
L
P
1.
Desain dan Produksi Kriya Kayu
21
-
-
-
-
-
21
2.
Multimedia
-
-
11
21
-
-
32
3.
Rekayasa Perangkat Lunak
12
9
-
-
-
-
21
4.
Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian
10
13
1
21
-
-
45
5.
Agribisnis Tanaman Pangan dan Hortikultura




15
20
35
Jumlah Siswa
31
13
12
42
15
20
154

 

PENDANAAN


 


Selama berdirinya SMK Negeri 1 Sajingan Besar memperoleh dana-dana dari berbagai sumber diantaranya :
A.      Dana APBD
NO
PERUNTUKAN DANA
TAHUN
2008
2009
2010
1
Operasional
29.240.000,-
23.292.000,-
42.120.000,-
2
Pembangunan Fisik
-
-
-
Jumlah
29.240.000,-
23.292.000
42.120.000

B.      Dana APBN
NO
PERUNTUKAN DANA
TAHUN
2008
2009
2010
1
Pembangunan Fisik
­-
-
-
2
School Grant
-
-
-
Jumlah
-
-
-

C.      Dana Komite Sekolah
NO
PERUNTUKAN DANA
2007
2008
2009
1
Operasional
20.880.000,-
24.120.000,-
43.200.000,-
2
Peningkatan mutu pendidikan
-
-
-
Jumlah
20.880.000,-
24.120.000,-
43.200.000,-
           
D.     Dana Operasional
Untuk tahun pelajaran 2010/2011 SMKN 1 Sajingan Besar peruntukan   
Dana Operasional Sebesar :
1.      Dana dari APBD sekitar Rp 9.657.000,- pertriwulan untuk 156 siswa
2.      Dari Komite sekitar 154 siswa x Rp 30.000,00 persiswa =  Rp. 4.620.000,- perbulan X 12 Bulan = Rp 55.440.000,-

                PENUTUP


 


Setelah kami memaparkan segala potensi yang ada di SMKN 1 Sajingan Besar dan menyusun proposal untuk pengajuan  Program Bantuan Pengadaan Peralatan Kompetensi Keahlian Desain Dan Produksi Kriya  dengan harapan agar pihak terkait dapat mengetahui dan dapat dijadikan bahan pertimbangan sehingga SMKN 1 Sajingan Besar Tahun 2011 dapat diterima sebagai penerima dana program bantuan tersebut.


LAMPIRAN
                        IDENTITAS SEKOLAH


 

IDENTITAS SEKOLAH

1.
Nama Sekolah
:
SMKN 1 Sajingan Besar
2.
Nomor Statistik Sekolah (NSS)
:
401610109010
3.
Nomor Induk Sekolah (NIS)
:
400010
4.
Alamat
:


a.       Jalan
:
Raya Keranji No. 17

b.      Desa
:
Kaliau’

c.       Kecamatan
:
Sajingan Besar

d.      Kabupaten
:
Sambas

e.       Provinsi
:
Kalimantan Barat

f.        Kode Pos
:
79467

g.       Email
:

h.      Jarak Sekolah Sejenis
:
80 km
5.
Sekolah Di Buka Tahun
:
2004
6.
Nomor Rekening
:
2521086613
7.
Nomor Rekening Sekolah
:


a.       Nama Bank
:
BANK KALBAR

b.      Kantor Cabang
:
025 Cabang Sambas

c.       Nomor Rekening
:
2521086613

d.      Nama
:
SMKN 1 Sajingan Besar
8.
Status Sekolah
:
Negeri
9.
Waktu Penyelenggaraan
:
Pagi dan sore
10
SK Terakhir Status Sekolah
:
1 Juli 2004 No.202 th 2004


LAMPIRAN
IDENTITAS KEPALA SEKOLAH


 



IDENTITAS KEPALA SEKOLAH

1.
Nama Sekolah
:
INDRO WIRETNO, S.Pd
2.
NIP
:
19680318 200502 1 003
3.
Pangkat/Gol
:
Penata / III c
4.
Alamat
:
Jl Raya Keranji No 17 Kaliau’ Sajingan Besar Kabupaten Sambas
5.
Nomor HP
:
081256491126
6.
Email
:
7.
TMT Kepala  Sekolah
:
18 Januari 2010

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SK PENGURUS KOPERASI

SOAL TEORI PRODUKTIF KRIA KAYU

Soal Latihan Tes TWK seleksi CPNS part: 2